10 Cara Meningkatkan Konsentrasi

10 Cara Meningkatkan Konsentrasi
Mr. Miko -Salah satu hal yang paling diperlukan untuk sukses dalam mempelajari sesuatu dan mengerjakan pekerjaan dengan sukses adalah daya konsentrasi.  Jika kita memiliki konsentrasi kuat terhadap suatu hal, otomatis fokus untuk mengerjakan hal tersebut akan lebih tinggi.  Hasilnya, bisa diselesaikan dengan lebih cepat dan lebih baik. Kali ini, Top10Indo akan membagikan beberapa tips berguna untuk meningkatkan konsentrasi, yang juga erat kaitannya dengan daya ingat.  Semoga cara-cara dari kami ini bisa berguna banyak bagi anda yang sedang mengerjakan atau mempelajari sesuatu. 10.  Sediakan waktu khusus untuk melamun Salah satu hal yang paling rawan dalam membuyarkan konsentrasi adalah kebiasaan untuk melamun.  Lamunan bisa dengan mudah menghancurkan konsentrasi dan mood untuk bekerja yang sudah kita ciptakan.  Jangan salah, aktivitas ini juga cukup memakan banyak waktu, bahkan bisa juga menimbulkan rasa malas yang membuat kita menunda pekerjaan. Dengan menyediakan waktu khu…

About the author

Miko is a simple human who has hobby off reading, writing, and likes to learn programming languages with a little dream to be alike a coconut tree

Posting Komentar